Sinergitas TNI-POLRI Pengamanan Mengawal Kegiatan Masyarakat Beri Rasa Aman dan Nyaman.

    Sinergitas TNI-POLRI Pengamanan Mengawal Kegiatan Masyarakat Beri Rasa Aman dan Nyaman.

    Cirebon - Sinergitas TNI-POLRI (Bhabinkamtibmas dan Babinsa) Desa Jagapura Lor Melaksanakan pengamanan dan Kegiatan Masyarakat Desa Jagapura Lor Kecamatan Gegesik Kabupaten Cirebon dan sekitarnya, Selasa, 08.00 Wib. (07/01/2025).

    Di Awal kegiatan tersebut Bhabinkamtibmas dan Babinsa Desa Jagapura Lor juga tidak lupa menyampaikan pesan kepada Masyarakat agar selalu menjaga Kondusifitas dan tetap Waspada, berhati-hati setiap menjalankan kegiatan dan setiap berkendara agar menggunakan Helm untuk keamanannya.

    Di Lain tempat Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni, S.I.K. SH. MH. melalui Kapolsek Gegesik AKP SUHERYANA, SH., mengatakan Bhabinkamtibmas dan Babinsa wajib Selalu hadir di tengah-tengah masyarakat dalam setiap momen kegiatan untuk memberikan rasa aman dan nyaman dan mendekatkan diri dengan masyarakat serta memberikan kepercayaan kepada masyarakat.

    polrestacirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon Patroli...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon patroli...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Bakamla RI Siap Dukung Multilateral Naval Exercise Komodo (MNEK) 2025
    Kapolri dan Menteri P2MI Bersinergi Lindungi Pekerja Migran Indonesia
    Jenderal TNI (Purn) Dudung Abdurachman: SMSI Harus Tetap Solid dan Bergerak Maju
    DWP Bakamla RI Dukung Pemberdayaan UMKM dan Peran Perempuan di Jala Fair 2025
    Kehadiran personil Polsek Gempol - Polresta Cirebon diharapkan dapat memberikan pelayanan dan kelancaran bagi semua masyarakat pengguna jalan di wilayah hukum Polsek Gempol - Polresta Cirebon, Ucap Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan.,S.H.,M.H
    Ciptakan Rasa Aman, Polsek Plered Polresta Cirebon Laksanakan Razia Knalpot Tidak Sesuai Spesifikasi Teknis
    Berikan Rasa Aman, Polsek gegesik Polresta Cirebon Sambangi Warga Yang Sedang Nongkrong
    Ciptakan situasi kondusif Personil Polsek Pabuaran Polresta Cirebon, terus tingkatkan Operasi kenalpot tidak sesuai Spesifikasi Teknis (Bising)
    Jalin Kedekatan Dengan Masyarakat, Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Dialogis
    Tingkatkan keamanan dan keselamatan Personil Polsek Pabuaran Polresta Cirebon dilibatkan  amankan naik turun penumpang angkutan khusus pasca Natal 2024 dan liburan Tahun Baru 2025 di Stasiun Kereta Api Ciledug Daops 3 Cirebon.
    Kehadiran personil Polsek Gempol - Polresta Cirebon diharapkan dapat memberikan pelayanan dan kelancaran bagi semua masyarakat pengguna jalan di wilayah hukum Polsek Gempol - Polresta Cirebon, Ucap Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan.,S.H.,M.H
    Kasat Binmas Polresta Cirebon Hadiri Pembukaan Kejuaraan Pencak Silat Cirebon Katon Tahun 2024
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Karangsembung Laksanakan Patroli Malam Hari
    Perwira Pengendali Pos Pam Ramayana Weru Ops Lilin Lodaya 2024, (Pam Natal 2024 dan Tahun Baru 2025) AKP Kentar Budi S, S.H, Pimpin Apel pengecekan Personil dan Sarana Prasarana Serta Kebersihan Pos Pam.
    Sambangi Warga dan Berdialogis Cara Berpatroli Polsek Gebang Polresta Cirebon Dalam Rangka Cipta Kondisi
    Anggota Polsek Pabedilan Polresta Cirebon Sambangi Masyarakat
    Jaga Kondusifitas Mobilitas Warga Personil Polsek Sedong Polresta Cirebon Melakukan Pengaturan Lalulintas dan PH di Pertigaan Pasar Sedong.
    Polsek Gebang Polresta Cirebon Ajak Warga Jaga Kamtibmas di Desa Dompyong
    Jelang Pilkada Serentak 2024, Ketua Yayasan dan Pengasuh Ponpes Al Ikhlas Megu Gede Imbau Masyarakat Jaga Kondusivitas

    Ikuti Kami